Artikel

Ayam Segar Atau Beku? Yuk, Kenali Perbedaan Daging Ayam Ini!
18 April 2025

Ayam merupakan salah satu jenis daging yang paling banyak dikonsumsi dalam menu harian masyarakat. Saat membeli daging ayam, biasanya Anda akan dihadapkan pada dua pilihan utama: ayam segar dan ayam beku. Walaupun berasal dari jenis yang sama, kedua jenis ayam ini memiliki perbedaan dari sisi kualitas. Dalam pembahasan kali ini, kita akan melihat perbedaan antara […]

Baca Selengkapnya
Tips Simpan Daging Ayam di Freezer
17 April 2025

Banyak orang, terutama ibu rumah tangga, menyimpan stok daging ayam di freezer karena praktis dan ekonomis. Daging ayam digemari karena rasanya enak, bergizi, dan lebih murah dibandingkan daging sapi. Tersedia dalam berbagai bentuk seperti potongan, fillet, hingga cincang, daging ayam mudah disimpan cukup dengan memasukkannya ke dalam freezer. Namun, jika terlalu lama disimpan, kualitas rasa […]

Baca Selengkapnya
Inflasi di Jawa Timur dan Jawa Tengah Meningkat Akibat Kenaikan Harga Ayam pada Oktober 2024
09 November 2024

Pada Oktober 2024, kenaikan harga daging ayam menjadi salah satu faktor utama yang mendorong inflasi di Jawa Timur dan Jawa Tengah. Data Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan bahwa inflasi di Jawa Timur mencapai 0,15%, sedangkan di Jawa Tengah tercatat sebesar 0,19%. Lonjakan harga ini disebabkan oleh berbagai faktor seperti kenaikan biaya produksi, termasuk harga Day […]

Baca Selengkapnya
Harga Daging Ayam di Pasar Tradisional Pulau Jawa dalam Seminggu Terakhir: Stabil di Kisaran Rp35.000 – Rp40.000
05 November 2024

Harga daging ayam di pasar tradisional di Pulau Jawa terus dipantau oleh konsumen, terutama ibu rumah tangga dan pengusaha kuliner. Dalam seminggu terakhir (26 Oktober – 3 November 2024), harga daging ayam segar berkisar antara Rp35.000 hingga Rp40.000 per kilogram. Meskipun terdapat variasi harga antar daerah dan pasar, kisaran ini relatif stabil, memberikan sedikit kelegaan […]

Baca Selengkapnya
9 Fakta Menarik dan Mengejutkan Tentang Daging Ayam
21 Agustus 2024

Ketika berbicara tentang daging yang lezat dan serbaguna, daging ayam adalah salah satu pilihan utama. Mudah ditemukan, dapat dimasak dengan berbagai cara, dan memiliki harga yang terjangkau, daging ayam juga kaya nutrisi, menjadikannya favorit di berbagai kalangan. Untuk melengkapi pengetahuan Anda, berikut adalah beberapa fakta menarik tentang daging ayam yang mungkin belum Anda ketahui. Yuk, […]

Baca Selengkapnya
Hati-Hati Daging Ayam Tiren Dipasaran, Cermati Ciri Berikut!!
10 Juli 2024

Menjual ayam tiren merupakan salah satu cara pedagang nakal untuk memaksimalkan keuntungan. Terkadang ada yang menggabung ayam tiren ini dengan daging ayam yang masih segar atau ayam yang baru disembelih. Ayam tiren ini termasuk daging ayam yang tidak layak konsumsi. Daging ayam ini kemudian diproses atau diberi perlakuan khusus agar terlihat segar, dan seringkali ayam […]

Baca Selengkapnya
SKMeat Logo

PT Surya Kencana Slaughterhouse adalah perusahaan pemotongan unggas ayam broiler, ayam pejantan, ayam afkir, ayam parent, dan bebek hybrida.

Hubungi

Telepon: +62 81215799522

Alamat: Suko, Menang, Pagu, Kediri, 64183

Copyright © 2025 PT Surya Kencana Slaughterhouse